The Hurt Locker Kalahkan Avatar
Minggu, 7 Maret waktu Los Angeles, ajang bergengsi Academy Award berakhir dengan menobatkan The Hurt Locker sebagai film terbaik tahun ini mengalahkan Avatar yang disebut-sebut bakal menyabet best film. Keduanya sama-sama meraih 9 nominasi. Academy Award juga menempatkan Kathryn Bigelow mencatatkan dirinya sebagai sutradara perempuan pertama yang berhasil meraih kategori best director sepanjang sejarah academy award. Sebelumnya sutradara wanita lainnya, Lina Wertmuller (Seven Beauties), Jane Champion (The Piano), Sofia Copolla (Lost in Translation) hanya manjadi nominee.
Secara keseluruhan The Hurt Locker mampu meraih 6 Piala Oscar lewat kategori best film, best director, best original screenplay, best film editing, best sound mixing and best sound editing. Sementara Avatar hanya berhasil membawa pulang 3 Piala Oscar untuk kategori best art direction, best cinematography dan best visual effect.
Untuk kategori best actor, unggulan utama Jeff Bridges berhasil mengungguli George Clooney (Up In The Air), Morgan Freeman (Invictus) dan Jerremy Renner (The Hurt Locker). Sementara Sandra Bullock yang malam itu tampil cantik dengan gaun panjang rancangan Patricia Field, meraih piala Oscar pertamanya untuk film The Blind Side mengalahkan unggulan lainnya Merryl Streep (Julie and Julia). Lucunya, sehari sebelumnya Sandra Bullock justru menerima Razzie Award – sebuah penghargaan untuk insan perfilman terburuk, kebalikan dari Academy Award. Bullock mendapatkan Razzie Award untuk actingnya dalam film All About Steve.
Tak banyak kejutan Kategori best supporting actor dan best supporting actress. Mo’Nique (Precious:Based on The Novel Push by Sapphire) berhasil meraih Piala Oscar untuk kategori best supporting actress dan Christhop Waltz (Inglorious Basterds) untuk best supporting actor.
Film animasi Up seperti dugaan banyak pihak berhasil meraih penghargaan sebagai best animated feature film. Kejutan justru datang untuk kategori best foreign language film dimana El Secreto Du Sus Ojos (Argentina) mengalahkan The White Ribbon (Germany), dalam penghargaan Golden Globe awal tahun ini The White Ribbon menjadi yang terbaik.
Berikut daftar lengkap pemenang Piala Oscar 2010:
Best Film : The Hurt Locker
Best Director : Kathryn Bigelow (The Hurt Locker)
Best Actor : Jeff Bridges (Crazy Heart)
Best Actress : Sandra Bullock (The Blind Side)
Best Supporting Actor : Christoph Waltz (Inglorious Basterds)
Best Supporting Actress : Mo’Nique (Precious:Based on The Novel ‘Push’ By Sapphire)
Best Original Screenplay : The Hurt Locker
Best Adapted Screenplay : Precious: Based On The Novel ‘Push’ By Spahhire
Best Animated Feature : Up
Best Foreign Language Film : El Secreto De Sus Ojos (Argentina)
Best Documentary Feature : The Cave
Best Animated Short Subject : Logorama
Best Documentary Short Subject : Music by Prudence
Best Art Direction : Avatar
Best Cinematography : Avatar
Best Costume Design : The Young Victoria
Best Film Editing : The Hurt Locker
Best Live Action Short Subject: The New Tenant
Best Original Score : Up
Best Original Song : The Weary Kind (Crazy Heart)
Best Make Up : Startrek
Best Visual Effect : Avatar
Best Sound Editing : The Hurt Locker
Best Sound Mixing : The Hurt Locker
Minggu, 7 Maret waktu Los Angeles, ajang bergengsi Academy Award berakhir dengan menobatkan The Hurt Locker sebagai film terbaik tahun ini mengalahkan Avatar yang disebut-sebut bakal menyabet best film. Keduanya sama-sama meraih 9 nominasi. Academy Award juga menempatkan Kathryn Bigelow mencatatkan dirinya sebagai sutradara perempuan pertama yang berhasil meraih kategori best director sepanjang sejarah academy award. Sebelumnya sutradara wanita lainnya, Lina Wertmuller (Seven Beauties), Jane Champion (The Piano), Sofia Copolla (Lost in Translation) hanya manjadi nominee.
Secara keseluruhan The Hurt Locker mampu meraih 6 Piala Oscar lewat kategori best film, best director, best original screenplay, best film editing, best sound mixing and best sound editing. Sementara Avatar hanya berhasil membawa pulang 3 Piala Oscar untuk kategori best art direction, best cinematography dan best visual effect.
Untuk kategori best actor, unggulan utama Jeff Bridges berhasil mengungguli George Clooney (Up In The Air), Morgan Freeman (Invictus) dan Jerremy Renner (The Hurt Locker). Sementara Sandra Bullock yang malam itu tampil cantik dengan gaun panjang rancangan Patricia Field, meraih piala Oscar pertamanya untuk film The Blind Side mengalahkan unggulan lainnya Merryl Streep (Julie and Julia). Lucunya, sehari sebelumnya Sandra Bullock justru menerima Razzie Award – sebuah penghargaan untuk insan perfilman terburuk, kebalikan dari Academy Award. Bullock mendapatkan Razzie Award untuk actingnya dalam film All About Steve.
Tak banyak kejutan Kategori best supporting actor dan best supporting actress. Mo’Nique (Precious:Based on The Novel Push by Sapphire) berhasil meraih Piala Oscar untuk kategori best supporting actress dan Christhop Waltz (Inglorious Basterds) untuk best supporting actor.
Film animasi Up seperti dugaan banyak pihak berhasil meraih penghargaan sebagai best animated feature film. Kejutan justru datang untuk kategori best foreign language film dimana El Secreto Du Sus Ojos (Argentina) mengalahkan The White Ribbon (Germany), dalam penghargaan Golden Globe awal tahun ini The White Ribbon menjadi yang terbaik.
Berikut daftar lengkap pemenang Piala Oscar 2010:
Best Film : The Hurt Locker
Best Director : Kathryn Bigelow (The Hurt Locker)
Best Actor : Jeff Bridges (Crazy Heart)
Best Actress : Sandra Bullock (The Blind Side)
Best Supporting Actor : Christoph Waltz (Inglorious Basterds)
Best Supporting Actress : Mo’Nique (Precious:Based on The Novel ‘Push’ By Sapphire)
Best Original Screenplay : The Hurt Locker
Best Adapted Screenplay : Precious: Based On The Novel ‘Push’ By Spahhire
Best Animated Feature : Up
Best Foreign Language Film : El Secreto De Sus Ojos (Argentina)
Best Documentary Feature : The Cave
Best Animated Short Subject : Logorama
Best Documentary Short Subject : Music by Prudence
Best Art Direction : Avatar
Best Cinematography : Avatar
Best Costume Design : The Young Victoria
Best Film Editing : The Hurt Locker
Best Live Action Short Subject: The New Tenant
Best Original Score : Up
Best Original Song : The Weary Kind (Crazy Heart)
Best Make Up : Startrek
Best Visual Effect : Avatar
Best Sound Editing : The Hurt Locker
Best Sound Mixing : The Hurt Locker
Tidak ada komentar:
Posting Komentar